BAHAS SOCCER - Hasil Pertandingan Tottenham vs Manchester City – Manchester City harus
tunduk dari Tottenham pada pekan ke-7 Premier League di Stadion White
Hart Lane, Mingu (2/10). Akhirnya Josep Guardiola merasakan pahitnya
kekalahan di tanah Inggris.
Tottenham yang bermain di hadapan para
pendukungnya sendiri bermain lebih baik pada babak pertama. Tanpa Harry
Kane sebagai penyerang tengah, pergerakan pemain di barisan dengan Tottenham sangar cair. Son Heung-Min, Dele Alli, Eric Lamela dan
Christian Eriksen bergerak bebas dan sangat merepotkan para pemain
belakang Man City.
Danny Rose melepas umpan silang yang
gagal diantisipasi dengan baik oleh Alesksandar Kolarov. Bola yang
maksudnya dibuang justru bersarang ke gawang Claudio Bravo. Man City
mulai meningkatkan serangannya usai ketinggalan. Sergio Aguero
mendapatkan 2 peluang dari luar kotak penalti. Namun, ia masih belum
mampu menembus pertahanan kiper Hugo Lloris.
Baca Selengkapnya DISINI
0 komentar:
Posting Komentar