BAHAS SOCCER - Jersey Pogba dan Ibrahimovic Paling Laris Manis – Manchester United
mungkin belum menuai hasil maksimal dari beberapa langkah transfer mahal
di musim panas kemarin. Namun dalam hal penjualan jersey pemain, United
mendapat manfaat yang sangat besar dari penandatanganan Zlatan Ibrahimovic dan Paul Pogba.
Daya tarik dua pemain kelas dunia ini
membuat United yakin bahwa sebagian besar dari uang 89 juta Pounds yang
dihabiskan untuk Pogba akan dilunasi melalui penjualan jersey pemain ke
seluruh dunia.
Seperti yang dilaporkan oleh Sports
Direct, bahwa pasangan ini menempati posisi teratas dari daftar top 10
penjualan baju pemain Liga Premier Inggris musim ini. Dan mereka bukan
satu-satunya pemain United yang masuk dalam daftar.
Baca Selengkapnya DISINI
0 komentar:
Posting Komentar